“PUNDI-PUNDI DIBALIK JERUJI BESI”
Summary
Kesalahan-Dipenjarakan-menjadi tahanan, deskripsi yang tepat untuk sesuatu yang cukup menakutkan dan hal-hal negatif yang akan terlintas dalam benak dan pikiran. Dalam video ini terlihat jelas bukti kesalahan stigma kita selama ini yang beranggapan bahwa LAPAS adalah tempat yang mengerikan dan banyak tekanan.
LAPAS Wanita Kelas IIA Sukun,Malang adalah tempat untuk melihat lebih dalam kesalahan anggapan kita mengenai bagaimana seorang narapidana diperlakukan. Para tahanan disini akrab yang dipanggil WBP atau Warga Binaan Pemasyarakatan, sudut pandang video ini menujukkan mereka sebagai harta karun Indonesia yang menghasilkan dan dapat diandalkan.
Menyulam,merajut,membuat kerajinan adalah salah satu kegiatan mengasyikkan dari para tahanan. Yang lebih mengejutkan ialah dari hasil karya dan kreatifitasnya, mereka dapat menghasilkan pundi-pundi pendapatan dengan nominal yang cukup mengagetkan. Dengan metode wawancara dan membaur Bersama para WBP dalam video ini ditemukan fakta dan hal hal yang unik dan menarik untuk dilirik. Dengan pengemasan yang apik kita akan melihat sisi lain kehidupan di dalam LAPAS WANITA atau bisa kita sebut bahwa fakta ini adalah harta karun terpendam mengenai kesalahan perspektif orang Indonesia terhadap kehidupan para tahanan.
1. Erza Salsabila Abidin 201810360311166
2. Shinta Niqmatuz Zakiah 201810360311125
3. Nadya Nisha Putriana 201810360311168
4. Geraldo Naufala 201810360311174
5. Vicky Rahmadhana 201810360311252
6. Fajar Alamsyah 201810360311141
7. Muhammad A.S.Pratama 201810360311178
__________________________________________________________
This video is one of the class project coming from International Communication Class Of 2019, Department of International Relations, Faculty of Social and Political Science, University of Muhammadiyah Malang. This project is an opportunity for students to work in team to apply techniques and understanding what they learned in this class. The main topic of this project is to emphasized social empowerment practice around us. Social empowerment not only known as an act to change our sense of autonomy and self confidence but also to gained people’s ability to hold others and using it to influence its surroundings. We hope that this project can contribute to make world a better place to live.
Please subscribe to this channel to enjoy other video promotion coming out.
Don't forget to give your thumbs up and share this video.
Enjoy!
DoIR-UMM
™ Subscribe DoIR UMM Official Pages
Youtube Subscribe:
Homepage:
Instagram:
Line: @gjx4389b
0 Comments